Hotel Grand Zuri BSD City: Pilihan Tepat untuk Bekerja, Beristirahat, dan Relaksasi
02/11/2015
4 Comments
Apa yang pertama kali terlintas saat dapat e-mail undangan meeting tahunan di kantor? Males? Capek karena bakalan lembur terus? Membosankan? Stress? Itu juga yang selalu ada di otak saya kalau dapat informasi bahwa meeting tahunan is coming to town. Bahkan sebagai tuan rumah bagi para rekan yang berada di luar …